Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2019

Berbagi Pengalaman Kuliah Jurusan S1 Teknik Telekomunikasi (Maba - Wisuda)

Tahun 2015 adalah tahun aku lulus wajib pendidikan selama 12 tahun, saat itu pula aku diharapkan oleh orang tua untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan tingkat universitas. Postingan ini aku tulis sesaat sebelum aku mendaftar sidang untuk tugas akhirku di semester akhir ini, jadi mengenai cerita pengalamanku ini akan ku bagikan dengan memori yang masih tersimpan. Di mulai ketika beberapa bulan sebelum SNMPTN, aku diharapkan oleh ortu terutama almh. Ibuku untuk bisa masuk ke jurusan Kedokteran di Universitas Negeri. Awalnya, demi kemauan Ibuku itu aku dengan senang hati akan memilih jurusan Kedokteran di SNMPTN walaupun jiwaku ini lebih menjurus ke dunia komputasi dan teknologi. MENGIKUTI PASSION Singkat cerita, SNMPTN telah tiba dan aku memilih dua jurusan yakni Kedokteran dengan pilihan pertama Kedokteran Univ. Udayana dan kedua Kedokteran Univ. Sebelas Maret Solo. Sebelum masa pengumuman tiba, aku sudah pesimis bakalan di terima di tambah saat itu Ibuku sudah tiada, jadi aku meras...

Algoritma GLCM Tutorial Lengkap (Advanced Image Processing)

Halo, selamat datang di blog serdaduGG. Kali ini kita akan membahas mengenai salah satu teknologi kecerdasan buatan atau biasa dikenal Artificial Intellegence  (A.I). Di postingan kali ini, aku bakalan menjabarkan sintaks dari algoritma GLCM tentunya dalam bahasa pemrograman MATLAB. Pertama-tama aku ingin menekankan kepada kalian, kalau postingan ini dibuat untuk membantu kalian para mahasiswa atau bahkan para peneliti untuk dapat memahami algoritma GLCM melalui bahasa pemrograman Matlab. Program yang digunakan penulis dalam penjelasan algoritma GLCM ini adalah Matlab 2017a, atau jika kalian punya versi yang lebih tinggi itu lebih baik contohnya Matlab 2018a. Namun, bagi kalian yang mempunyai versi Matlab yang lebih rendah, aku sarankan untuk meningkatkan versi Matlab yang kalian punya di komputer masing-masing. Tahap 1 : Pemahaman GLCM GLCM ( Gray Level Co-ocurrence Matrix ) merupakan salah satu ekstraksi ciri tekstur dan warna yang dikemukakan oleh Haralick. Pada dasarnya GLCM...

Bantuan Cek Fisik Untuk Plat Nomor Luar Daerah di Bandung

Halo, pada postingan kali ini aku bakal berbagi pengalamanku saat mengganti plat nomor motorku yang notabene plat luar daerah Bandung. Karena plat nomor motorku ini sudah berlaku sejak 2013, maka tahun 2018 kemarin plat nomor motorku bakalan habis masa berlakunya. Sehingga karena motorku termasuk plat luar daerah Bandung, maka mau tidak mau aku harus bawa pulang motorku untuk cek fisik di kota asal atau aku bisa mencari informasi mengenai cara untuk melakukan ganti plat nomor baru di Bandung. Sebenarnya sih, tidak mengganti plat nomor baru tepat di Bandung ya, tapi lebih ke bantuan untuk cek fisik agar tidak susah-susah bawa motor bolak-balik. Sehingga cuma berkas persyaratannya aja yang perlu kita bawa pulang untuk di proses ke samsat kota asal. Cek Fisik di Bandung Apakah bisa cek fisik bantuan di samsat Bandung untuk buat plat nomor baru daerah luar Bandung? Tentu bisa, berdasarkan pengalamanku baca-baca postingan beberapa blogger sudah cukup banyak yang menceritakan pengalam...

Perpanjang SIM Luar Daerah di Bandung & Penderita Buta Warna Parsial?

Halo sobat, selamat datang di blogku. Pada hari ini, aku ingin berbagi cerita nyata atau pengalamanku sebagai warga luar daerah Bandung untuk memperpanjang SIM C di Kota Bandung. Lebaran tahun 2019, 2 bulan sebelum masa berlaku SIM C ku habis, aku berencana untuk memperpanjang di Kota asalku di Kota Probolinggo, Jawa Timur. Tepat beberapa hari setelah lebaran, aku pergi ke Satpas Kota Probolinggo di Jalan Brantas, Kademangan bersama adik kandungku "Abimanyu". Sampai disana, aku bingung gak tahu apa-apa mau kemana nih, sedangkan orang-orang di sekitar sudah bawa berkas masing-masing. Akhirnya dengan rasa bodoh amat langsung masuk aja tanya ke petugas di depan. Aku : "Pak, kalau ngurus perpanjangan SIM C 2 bulan sebelum habis masa berlaku bisa tidak ya? soalnya saya mahasiswa, gak mungkin balik lagi ke Probolinggo pas bulan Agustus". Petugas Satpas : "*cuek* coba tanya ke loket di atas ya" . Aku : "oh gitu, oke". Aku pun langsung bergegas mas...